Inilah Khasiat Bagi Kesehatan Dari Sour Cream Yang Wajib Kalian Tahu!

Banyak dari kalian semua tentu sudah sering mengkonsumsi krim asam atau sebutan mudahnya yaitu sour cream, dimana produk makanan ini adalah hasil fermentasi dan dijamin sehat bagi tubuh. Tidak jarang para dieters sering menjadikan makanan ini sebagai salah satu menu utamanya sehari-hari demi gaya hidup yang sehat.

Apa yang paling menguntungkan dari mengkonsumsi sour cream adalah kandungan nutrisinya yang begitu kaya, selain itu mudah untuk dikonsumsi dan begitu praktis serta rasanya begitu lezat di lidah kita. DIsini kita akan mengulas lebih lanjut lagi beberapa rahasia kesehatan lainnya yang dimiliki oleh makanan sour cream ini, jadi simak sebentar disini ya guys!

1. Dapat membantu penyerapan vitamin lebih baik dari biasanya

Tidak jarang makanan yang kita konsumsi selama ini meskipun memiliki vitamin yang banyak tidak akan terserap dengan baik dan hanya akan larut ke dalam lemak, tetapi untuk sour cream berbeda karena justru membantu penyerapan vitamin lebih efektif lagi mulai dari vitamin A, D, E dengan K semuanya bisa diserap dengan baik dengan mengkonsumsi krim asam dengan rutin sehingga tubuh dapat terhindari dari penyakit kronis.

2. Menekan resiko penyakit mental

Mental dengan penyakit bukanlah hal yang tidak berkesinambungan ya melainkan sangat berkaitan karena mental yang terkena gangguan itu merupakan kurangnya asupan vitamin B pada tubuh. Disinilah kalian direkomendasikan untuk rutin mengkonsumsi sour cream karena dapat memasok kembali vitamin B agar tetap tercukupi pada tubuh sehingga tingkat mental kalian tetap stabil dan bisa terhindar dari perasaan depresi atau stres berlebihan.

3. Mampu menjaga kesehatan tulang dengan gigi kita

Banyak kandungan positif yang ada di dalam sour cream dan tidak tertinggal ada nutrisi yang dapat berperan untuk menjaga kesehatan tulang dengan gigi kita juga loh sehingga kedua bagian tubuh kita tersebut dapat tetap sehat dan kuat setiap harinya. Dengan mengkonsumsi krim asam sejak sekarang akan mendukung gigi dan tulang kalian semakin kuat dan tidak mudah mengalami keropos di usia muda atau dewasa nanti.